Penilaian Sertifikat Tridharma iDuHelp! Ke 20 (18 Maret 2019 – 27 September 2019)

Pengabdian Tridharma pada Perguruan Tinggi Raharja terdapat beberapa macam, salah satunya adalah Tridharma iDuHelp!. Untuk menjadi operator iDuHelp! mahasiswa harus mengikuti Training iDuHelp! terlebih dahulu, jika sudah dinyatakan lulus maka operator bisa melakukan pengabdian Tridharma iDuHelp! yang seharusnya menjalankan 1 Periode menjadi selama 26 Minggu . Setiap bulan akan ada Rekapan performa operator. Untuk periode 18 Maret 2019 – 27 September 2019 operator sudah melakukan pengabdian Tridharmanya, berikut adalah hasil penilaian sertifikat Tridharma iDuHelp!, yaitu :

No
Nama Lengkap
Nilai
Absensi
 Grade
 H T  I A
1 1621494248  Afni Afitri 671 26      A+
2 1614494227  Cheetah Savana Putri 676 27      A+
3 1612494322  Dian Maharani Damanik 637 24      A+
4
1611493116
 Dyah Shafira Dewi 609 25      A+    
5 1633494196  Fajar Nur Iman 520 26 1      A+
6 1621494238  Kris Budiyanto 544 21 1 1      A+
7
1621494193
 Lina Naelal Husna 643 22 1      A+
8 1621494208  Marviola Hardini 425 24      A
9 1621493716  Mohammad Lutfi Kamalirang 412 23      A
10 1611494311  Nabila Cynthia Aristo 663 24 1      A+
11 1612493900  Nabilah Salsabila 573 25      A+
12 1611494172  Radifa Rahma Fitriani 599 27      A+

Note:

  • Rincian penilaian iDuHelp! Online, di ambil dari hasil Sistem Viewboard iDuHelp! Online.
  • Untuk operator yang nilainya tidak sesuai kriteria yang ditentukan atau point <249 maka tidak lulus dan tidak dapat dicetak sertifikatnya.
Point Grade Customer Online  :
100%(500) A+ = >131 Customer 
75%(375) A = 98 - 130 
50%(250) B = 65 - 97 
25%(125) C = 32 - 64 
E = <32

Point Grade Customer Offline :
100%(300) A+ = >27 Customer
75%(225) A = 20 - 26
50%(150) B = 14 - 19
25%(75) C = 8 - 13
E = <7

Point Grade Tridharma iDuHelp! :
100% A+ = 500 - >500
75% A = 375 - 499
50% B = 250 - 374
25% C = 125 - 249
E = <125

Point Grade Absensi Operator :
200 A+ = 130 Jam Monitoring
194 A = 125 Jam monitoring
188 B = 120 Jam Monitoring
182 C = 115 Jam Monitoring

Absensi : 
H = Hadir
T = Telat
I = Izin
A = Alfa

 

Leave a Reply