Testimoni Viewboard iDuHelp!

Image result for testimoni logo

Haloo semuanya..

Teman teman semua pasti tau dong apa itu Viewboard iDuHelp!, nah untuk yang belum mengetahui apa itu Viewboard iDuHelp!, Viewboard iDuHelp! adalah sebuah sistem yang dapat mengeluarkan sebuah informasi seputar sistem iDuHelp! online dan tanpa harus login terlebih dahulu pada sistem dan data yang ditampilkanpun akurat dan sesuai karena data yang diambil bersumber dari database iDuHelp! Online   Disini teman teman dapat memberikan komentar dan penilaiannya terhadap Viewboard iDuHelp! yang ada.

Atau teman teman juga dapat memberikan kesan – kesan teman teman selama menjadi operator maupun customer di iDuHelp!.

Terima Kasih..

Silahkan berikan Testimoni kalian dibawah ini yaaah..

80 thoughts on “Testimoni Viewboard iDuHelp!

  1. Data yang ada dirasa sangat sesuai dengan performa para operator. Memudahkan untuk melihat hasil kerja bagi setiap operator. Sistem yang sangat berguna bagi operator iDuHelp! untuk terus melakukan berkontribusi di dalam iDuHelp! nih

  2. Nah ini yang sangat dibutuhkan Mahasiswa khususnya operator, karena saya lihat di situ udah menampilkan beberapa aktifitas operator seperti, total customer, daftar operator, dan siapa saja operator yang sedang standby Nice VB .. ^_^

  3. viewboardnya sangat keren dan sangat bermanfaat sekali manfaatnya dirasakan oleh operator khususnya operator yang sangat rajin otomatis namanya terlihat didalam viewboard dan menjadi kebanggaan tersendiri tentunya 😉

  4. Penjelasan yang sangat jelas sekali ya sam perihal VB iDuHelp!nya,,
    semoga ini merupakan sebuah penjelasan yang akan menjadi petunjuk dan kemudahan untuk generasi yg selanjutnyaaa….

  5. Nah ini bagus namun kualitas harus dipertingkat lagi agar memajukan perguruan tinggi raharja dalam memfasilitasi mahasiswa dalam memberikan arahan yang belum diketahui oleh pribadi raharja

  6. Viewboard iDuhelp keren dan informasi yang diberikanpun sangat jelas dan tentunya membantu kami sebagia operator sehinnga kami bisa meliahat kinerja kami sebagi opertor dan bisa memberikan semangat kepada kami agar selalu menjadi yang terbaik ^_^

  7. Viewboard iDuHelp! nya sudah bagus dan sangat jelas, bahkan sudah detail dengan kebutuhannya sangat membantu juga bagi para operator untuk melihat history kerja para operator.
    Semoga bermanfaat yah Viewboard iDuHelp! 🙂

  8. VB nya oke nursam, userfriendly and menarik tampilannya. cuma ada satu keterangan nih yang bahasanya agak rancu menurut maya coba deh di cek menurut nursam bagaimana “Total keseluruhan Operator yang tercatat yang menangani Customers” kalau begini bagaimana “Total keseluruhan Operator yang tercatat dalam menangani Customers … ”
    cuma saran aja sih 🙂

  9. Dengan adanya Viewboard iDuHelp! ini memudahkan untuk melihat performa operator dan juga customer, hmm.. tapi jika boleh usul untuk data Customer nya ditambahkan statistiknya juga biar keliatan para customer paling banyak masuk ke iDuHelp! itu pada saat kapan, mungkin dari situ bisa diambil keputusan untuk membuat jadwal jaganya operator pada saat2 nya banyak operator yg jaga nya juga banyak 😀 misal seperti saat baru masuk perkuliahan kan itu pasti banyak yg tanya2 ke iDuHelp!.

  10. Dengan adanya Viewboard iDuHelp! ini memudahkan untuk melihat performa operator dan juga customer dan secara keseluruhan sangat bakik dan rapih

  11. VB sudah bagus dan jelas K, userfriendly dan menarik dan juga sudah sesuai dengan kebutuhannya sangat membantu juga bagi para operator untuk melihat history kerja para operator^^

  12. dengan adanya viewboard tentunya sangat mempermudah operator untuk mengetahui beberapa aktifitas operator seperti, total customer, daftar operator, dan siapa saja operator yang sedang standby. sangat membantu sekali:)

  13. Nah ini yang sangat dibutuhkan Mahasiswa khususnya operator, karena saya lihat di situ udah menampilkan beberapa aktifitas operator seperti, total customer, daftar operator, dan siapa saja operator yang sedang standby Nice VB

  14. Dengan adanya sistem viewboard IduHelp ini proses controlling terhadap operator lebih mmudah dan cepat.
    Mungkin perlu penambahan fitur fitur lagi tidak hanya seputar ranking maupun list data tapi juga dapat menganalisa maupun
    dapat memutuskan hasil keputusan dari viewboard ini agar pelayanan operator Idu Help lebih baik lagi dan lebih excelllent ,
    secara keseluruhan viewboard ini merupakan terobosan yang luar biasa karena telah membantu para operator Idu Help dan sangat bermanfaat sekali .
    GREAT JOBS !

  15. Khanna sebagai PIC Tridharma iDuHelp! mengakui bahwa dengan adanya VB iDuHelp! ini sangat membantu PIC Operator iDuHelp! dalam membuat rekapan laporan iDuHelp! online yang dulunya masih sangat manual, dan sekarang untuk rekapan dapat terbuat secara otomatis dan data yang dihasilkannya pun akurat.

    Terima kasih Nursam
    GOOD JOB ya 🙂

  16. viewboard iduhelp sangat membantu untuk melihat bagaimana kinerja operator ^^
    sangat bermanfaat sekali ^^ and congratulation ka Al menjadi operator yang paliing banyak menangani customer ^^

  17. Wihh Keren nihh dengan adanya viewboard tentunya sangat mempermudah operator untuk mengetahui beberapa aktifitas operator sangat membantu sekali, dan Testimoni ini sangat bermanfaat bagi operator yang baru 🙂
    Terimakasih Kak infonya ^^

  18. Waaww informasi yang diberikan pada viewboard ini sangat bermanfaat sekali, kita mengetahui segala aktifitas yang ada pada iDuHelp! mulai dari operator dengan jumlah customer terbanyak sampai customer dengan sering bertanya pada iDuHelp! 🙂

Leave a Reply